Tips Blog agar banyak di kunjungi orang

Seorang blogger pasti menginginkan agar blog/websitenya di kunjungi orang, kecuali jika sobat hanya membuat blog sekedar curahan hati, pribadi, atau apalah yang tidak ingin tulisan atau isi blog sobat tidak mau di kunjungi orang.

Bagi yang blognya ingin banyak di kunjungi orang saya mau kasih sedikit trik buat sobat blogger Untuk Membuat Posting Agar Mendatangkan Pengunjung

Pertama, buatlah sebuah artikel yang menarik, kalau bisa artikel yang sedang di cari orang, contoh artikel musiman yang saya buat dan langsung menjadi artikel no satu yang banyak di cari orang yaitu Info Mudik 2011.

Kedua, buatlah artikel yang kontroversi, contoh artikel saya yang juga membuat banyak di cari orang adalah Download Video Bokep 2011, artikel ini bukan artikel musiman seperti Info Mudik 2011, tapi bahkan bisa bertahan lama artikel seperti ini di cari orang, kenapa artikel kontroversi seperti ini bisa banyak di cari orang? pasti sobat juga sudah tahu apa alasannya.

Di atas tadi sedikit trik dari saya yaitu, Trik Membuat Posting Agar Mendatangkan Pengunjung. Gimana sudah ada ide atau gambaran untuk membuat artikel berikutnya untuk blog sobat? semoga artikel ini bisa sedikit membantu untuk update/membuat artikel sobat kedepannya agar artikel sobat banyak di baca orang.

Sekian dulu dari saya tentang Membuat Posting atau Artikel Agar Mendatangkan Pengunjung, semoga dengan artikel ini bisa membantu dan bermanfaat untuk anda semua.

Terima kasih atas kungjungan nya... dan jangan lupa untuk komentar nya...!!


0 komentar to "Tips Blog agar banyak di kunjungi orang"

About This Blog

Auto Backlink

My Blogs

Blog Archive

Followers

Web hosting for webmasters